Kapolsek Caringin Himbau Nelayan Untuk Tidak Melaut, Ombak Besar Akibatkan Ratusan Perahu Nelayan Rusak Berat

    Kapolsek Caringin Himbau Nelayan Untuk Tidak Melaut, Ombak Besar Akibatkan Ratusan Perahu Nelayan Rusak Berat

    Garut - Polsek Caringin Polres Garut lakukan himbauan kepada para nelayan di Caringin untuk sementara tidak melaut. Kamis (14/3/2024).

    Kapolres Garut AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K., M.S.I., melalui Kapolsek Caringin Iptu Asep Pujaeri mengatakan bahwa saat ini ombak masih besar.

    Masih berbahaya bagi para nelayan untuk melaut atau mencari ikan, jelas Asep sewaktu bersama Forkopimca Caringin mendapingi kunjungan PJ Gubernur Jawa barat ke Kecamatan Caringin.

    Dampak dari gelombang besar kemarin sekitar 11 kapal nelayan tenggelam, 115 kapal rusak berat, 16 kapal rusak ringan dan 10 unit Gasebo rusak parah.

    “Kami menghimbau kepada nelayan untuk saat ini agar jangan dulu melaut karena ombak saat ini masih besar.” Ujar Asep.

    polres garut
    Firmantono

    Firmantono

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Caringin Polres Garut laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags